Dulu
sebelum maraknya drama Korea di Indonesia, sobat akan banyak melihat beberapa
drama Jepang yang disiarkan di stasiun televisi Indonesia, contohnya yang
paling diingat adalah dorama Jepang yang diadaptasi oleh komik, dibintangi oleh
aktris dan aktor kenamaan Jepang, Maki Horikita dan Shun Oguri yaitu Hana Kimi.
Dorama ini terbukti diminati oleh kalangan pecinta drama sekolahan karena bukan
hanya diproduksi oleh perfilman Jepang saja.
Mungkin
sekarang dorama Jepang tengah mengalami sedikit penurunan minat karena
merebaknya virus drama Korea di Indonesia, namun bagi sobat yang masih setia
dan tertarik untuk menonton dorama dari Jepang, berikut ini daftar dorama
Jepang terbaru di bulan November:
Miss
Pilot
49
Ando
Lloyd - A.I. Knows LOVE
Asaki
Yumemishi - Yaoya Oshichi Ibun
Dandarin - Roudou Kijun Kantokukan
Doctor X - Gekai Daimon Michiko Season 2
Dokushin Kizoku
Glass
no Ie
Hakuba
no Ouji-sama Junai Tekireki
Hard
Nuts
Henshin
Interviewer no Yuutsu
Honey
Trap
Kaiki
Daisakusen - Mystery File
Keiji
no Manazashi
Kurokouchi
Kuroneko,
Tokidoki Hanaya
Legal
High 2
Link
Nocon
Kid - Bokura no Gameshi
Shuden
Gohan
Tokyo
Bandwagon - Shitamachi Daikazoku Monogatari
Toshi
Densetsu no Onna Session 2
Yorozu
Uranaidokoro Onmyoya e Yokoso
Lady
Joker
Higanjima
Otto
no Kanojo
Kazoku
no Urajijou / Gisou Kazoku
Tokyo
Toy Box
Umi
no Ue no Shinryoujo
Drama Jepang Terbaru Desember 2013
4/
5
Oleh
anggrekbulan